
MK Batalkan Tapera, Indonesia Sebaiknya Tiru Singapura Bangun Perumahan Terpadu
MK mengabulkan permohonan agar Tapera tidak diwajibkan bagi pekerja. Selain itu, kewajiban membayar iuran Tapera yang sedianya diberlakukan pada 2027 juga dipastikan batal. Kalau mau, ada solusi perumahan rakyat yang bisa ditempuh Indonesia, yakni meniru keberhasilan Singapura.
Redaksi
•
8 min read