Aktivis dan Influencer Diteror setelah Kritik Penanganan Bencana Sumatra
Dikirimi bangkai ayam, telur busuk, mobil ditandai dengan cat, mendapat tulisan berisi ancaman, hingga rumah dilempar bom molotov. Para korban punya kesamaan, yaitu vokal dalam mengkritik penanganan bencana Sumatra.
Redaksi
•
5 min read