Memasuki 2026 dengan Pertobatan Ekologis dan Pertobatan Nasional
Paus Fransiskus mengajak semua orang agar menata kembali dunia yang telah rusak. Orang tidak dapat membangun masa depan hanya memikirkan diri sendiri tanpa mempertimbangkan krisis lingkungan dan penderitaan kaum miskin yang terdampak oleh krisis lingkungan yang kita ciptakan.
Redaksi
•
4 min read